Tag

, , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Property Management adalah Pelayanan profesional untuk pengelolaan / perawatan sebuah Property oleh Property Manager beserta team nya guna mencapai harapan dan kepuasan Pemilik Property.

Tujuan / Kepuasan dari Pemilik Gedung

1. Single owner (Leasing Property)

• Tingkat hunian yang tinggi
• Pendapatan sewa semaksimal mungkin
• Beaya Pengelolaan seefisien mungkin
• Nilai Investasi Property semakin bertambah

2. Multi Owner (Strata Title Property)

• Biaya Pengelolaan seefisien mungkin, sehingga Service Charge/Sinking Fund yang harus dibayar bisa ditekan
• Pelayanan yang prima
• Nilai Investasi Unit Property nya bertambah

Fungsi / Tujuan Pengelolaan Gedung (Property)

• Agar supaya gedung dan semua areanya kelihatan bersih serta menarik
• Dokumen- dokumen yang diperlukan gedung terawat dan tersimpan dengan baik
• Memperpanjang usia gedung serta perlengkapan/peralatannya dengan sistem pemeliharaan/ perawatan yang benar dan kontinu
• Pemilik / Penghuni gedung merasa aman, nyaman dan mendapatkan pelayanan yang memuaskan
• Gedung dikelola se-efisien mungkin, tanpa mengurangi kualitas perawatan dan pelayanan.
• Meningkatkan nilai investasi gedung

Revenue Property

Lease Property:
o Rent (Sewa)
o Service Charge
Electricity (metered), Overtime Charge, Parking, PABX

Strata Title Property:
o Service Charge
o Sinking Fund
o Electricity, water, etc

Keuangan Properti
o Service Charge
o Salary & Wages
o Utilities
o Contracts
o Supplies
o G&A
o Professional Fee
o Insurance
o PBB*

• Sinking Fund

o Mechanical
o Installation
o Electrical
o Installation
o Plumbing
o Civil
o Architectural
o Office Furniture &
o Equipment
o Other Assets

Sebenarnya masih ada lingkup kerja Property Management (konsultan Property) sampai sejauh mana, tapi berhubung waktunya terbatas untuk menulis, jadi akan dibahas di episode selanjutnya. Demikian disampaikan, semoga bermanfaat. / SR